Info Lowongan Kerja BUMN PT. Angkasa Pura 11 Lulusan SMA - Saat ini di wilayah Indonesia terdapat berbagai macam jenis pekerjaan sudah banyak sekali, tetapi sangat sulit untuk mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan apa yang kita inginkan. Kami hadir untuk anda sebagai fasilitator penyedia informasi Lowongan Kerja Terbaru BUMN yang kami himpun dari berbagai macam sumber yang dapat dipertanggungjawabkan, baik yang berasal dari perusahaan swasta, negeri serta lainya.
Kami harap informasi Info Lowongan Kerja BUMN PT. Angkasa Pura 11 Lulusan SMA dapat membantu anda dalam memperoleh pekerjaan. Kami ingatkan juga untuk membaca secara teliti agar informasi yang didapat sesuai dengan yang diharapkan. Jangan lupa untuk melengkapi persyaratan jika anda masuk dalam kriteria yang diinginkan. Berikut Info Lowongan Kerja BUMN PT. Angkasa Pura 11 Lulusan SMA selengkapnya.
PT. ANGKASA PURA 11 (PERSERO)
PROFIL PERUSAHAAN
PT. Angkasa Pura II (Persero) merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara yang bergerak dalam bidang usaha pelayanan jasa kebandarudaraan dan pelayanan jasa terkait bandar udara di wilayah Indonesia bagian Barat. PT. Angkasa Pura II telah mendapatkan kepercayaan dari Pemerintah Republik Indonesia untuk mengelola dan mengupayakan pengusahaan Pelabuhan Udara Jakarta Cengkareng yang kini berubah nama menjadi Bandara Internasional Jakarta Soekarno-Hatta serta Bandara Halim Perdanakusuma sejak 13 Agustus 1984. Keberadaan PT. Angkasa Pura II berawal dari Perusahaan Umum dengan nama Perum Pelabuhan Udara Jakarta Cengkareng , kemudian pada 19 Mei 1986 berubah menjadi Perum Angkasa Pura II. Kiprah Angkasa Pura II telah menunjukkan kemajuan dan peningkatan usaha yang pesat dalam bisnis jasa kebandarudaraan melalui penambahan berbagai sarana prasarana dan peningkatan kualitas pelayanan pada bandara yang dikelolanya.
PT. Angkasa Pura II pada tanggal 17 Maret 1992 berubah menjadi Perusahaan Perseroan (Persero). Seiring perjalanan perusahaan resmi berubah menjadi PT. Angkasa Pura II (Persero). Berdirinya perusahaan ini bertujuan untuk menjalankan pengelolaan dan pengusahaan dalam bidang jasa kebandarudaraan dan jasa terkait bandar udara dengan mengoptimalkan pemberdayaan potensi sumber daya yang dimiliki dan penerapan praktik tata kelola perusahaan yang baik. Hal tersebut diharapkan agar dapat menghasilkan produk dan layanan jasa yang bermutu tinggi dan berdaya saing kuat sehingga dapat meningkatkan nilai Perusahaan dan kepercayaan masyarakat. Perusahaan ini juga senantiasa berkomitmen untuk memberikan pelayanan yang terbaik dan perlindungan konsumen kepada pengguna jasa bandara, menerapkan praktik tata kelola perusahaan yang baik, meningkatkan kesejahteraan karyawan dan keluarganya serta meningkatkan kepedulian sosial terhadap masyarakat umum dan lingkungan sekitar bandara melalui program Corporate Social Responsibility.
DETIL PEKERJAAN
POSISI - POSISI YANG DIBUTUHKAN :
1. POSISI : AVIATION SECURITY (AVS)
Persyaratan :
- Pria/Wanita
- Batas usia :
- Pelamar Umum : minimal 18 tahun dan maksimal 22 tahun
- Pelamar Internal : minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
- Lulusan SLTA atau setingkat
- Tinggi badan minimal :
- 165 cm (untuk laki-laki)
- 160 cm (untuk wanita)
- Berpenampilan menarik dan berat badan proporsional
- Tidak buta warna
- Tidak berkacamata/contact lens
- Lebih disukai yang telah memiliki SKP (Sertifikat Kecakapan Personil)
- Bagi Sumber Internal wajib melampirkan surat keterangan yang menyatakan masih aktif sebagai karyawan outsourcing di lingkungan PT Angkasa Pura II (Persero)
2. POSISI : APRON MOVEMENT CONTROL
Persyaratan :
- Pria
- Batas usia :
- Pelamar Umum : minimal 18 tahun dan maksimal 28 tahun
- Pelamar Internal : minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
- Pendidikan D3 Semua Jurusan kecuali Seni, Keguruan, Filsafat, Agama, Ilmu Kesehatan Masyarakat, Keperawatan, Pertanian, Peternakan
- Tinggi badan minimal 165 cm, berat badan proporsional
- Tidak buta warna
- Tidak berkacamata/contact lens
- Lebih disukai yang telah memiliki SKP (Sertifikat Kecakapan Pesonil)
- Lebih disukai memiliki SIM A
- Bagi Sumber Internal wajib melampirkan surat keterangan yang menyatakan masih aktif sebagai karyawan outsourcing di lingkungan PT Angkasa Pura II (Persero)
3. POSISI : RESCUE DAN FIRE FIGHTING SERVICE (RFS)
Persyaratan :
- Pria
- Batas Usia :
- Pelamar Umum : minimal 18 tahun dan maksimal 22 tahun
- Pelamar Internal : minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
- Pendidikan SLTA jurusan IPA, SMK Jurusan Teknik Elektronika, Otomotif, Teknik Listrik, dan Teknik Mesin
- Tinggi badan minimal 165 cm, berat badan proporsional
- Tidak buta warna
- Lebih disukai memiliki SIM A atau B
- Lebih disukai yang telah memiliki SKP (Sertifikat Kecakapan Personil)
- Bagi Sumber Internal wajib melampirkan surat keterangan yang menyatakan masih aktif sebagai karyawan outsourcing di lingkungan PT Angkasa Pura II (Persero)
3. POSISI : INFRASTRUCTURE MAINTENANCE (IFM)
Persyaratan :
- Pria
- Batas Usia :
- Pelamar Umum : minimal 18 tahun dan maksimal 28 tahun
- Pelamar Internal : minimal 18 tahun dan maksimal 35 tahun
- Pendidikan D III Teknik Sipil atau Teknik Bangunan & Landasan
- Lebih disukai memiliki nilai TOEFL minimal 400
- Lebih disukai memiliki SIM A atau B
- Dapat mengoperasikan program Auto Cad
- Lebih disukai dapat mengoperasikan Design Gambar Tiga Dimensi
- Tidak buta warna
- Bagi Sumber Internal wajib melampirkan surat keterangan yang menyatakan masih aktif sebagai karyawan outsourcing di lingkungan PT Angkasa Pura II (Persero)
Prosedur Pendaftaran :
Apabila anda tertarik pada lowongan diatas dan memenuhi kriterianya,
Silahkan Anda Kirimkan Surat Lamaran, CV lengkap anda
beserta dokumen penting lainnya Melalui ALAMAT ONLINE KE :
http://www.ppm-rekrutmen.com/angkasapura2/beranda/pendaftaran
Sumber : http://www.angkasapura2.co.id/
Sekian informasi loker yang berjudul Info Lowongan Kerja BUMN PT. Angkasa Pura 11 Lulusan SMA dari kami, semoga informasi tersebut dapat memberikan motivasi untuk anda dalam mencari pekerjaan. Kunjungi juga Info Lowongan Kerja PT. Astra Daihatsu Motor Lulusan S1 untuk menambah wawasan sodara. Terimakasih dan Sukses selalu
0 komentar:
Post a Comment